peluang usaha

Kamis, 05 Januari 2012

Cara Mempercepat Browser Mozilla Firefox

Browser adalah hal yang paling utama agar kita bisa menjelajahi dunia internet, oleh karena itu kita harus benar-benar memanfaatkan sehingga dapat mempermudah dan mempercepat kita untuk memasuki dunia internet. Browser itu sendiri ada berbagai macam, seperti, Internet Explorer, Mozilla Firefox, Google Chrome, Opera, Safari, Flock, dan masih banyak yang lainnya. Dari banyaknya browser yang ada, Mozilla Firefox adalah salah satu browser yang relatif banyak digunakan.

Bagi sobat blogger pengguna browser Mozilla Firefox, kini saya akan memberikan beberapa tips untuk mempercepat browser tersebut. Silakan sobat blogger ikuti langkah-langkah ini.
  1. Buka browser Mozilla Firefox Anda.
  2. Ketikan di adress bar "about:config" (tanpa tanda petik).
  3. Jika ada pesan yang muncul abaikan saja, dan klik "I'll be careful, I promise".
  4. Kemudian pada kolom filter, ketikan "network.http.max-connections" dan diubah nilainya menjadi "64".
  5. Lalu ketikan "network.http.max-connections-per-server" dan ubah nilainya menjadi "21".
  6. Setelah itu ketikan "network.http.max-persistent-connections-per-server" dan ubah nilainya menjadi "8".
  7. Cari lagi di kolom filter "network.http.pipelining" dan ganti menjadi "true".
  8. Ketikan "network.http.proxy.pipelining" dan diganti menjadi "true".
  9. Cari lagi dengan mengetik "network.http.pipelining.maxrequests" dan ubah nilainya menjadi "30".
  10. Langkah terakhir, klik kanan pada bidang kosong, kemudian pilih New > Integer > lalu ketik "nglayout.initialpaint.delay" (tanpa tanda petik) kemudian masukkan nila "0".
Langkah terakhir, berfungsi untuk mengubah waktu tunggu browser saat memulai proses setelah informasi diterima. Nilai "0" berfungsi agar browser akan langsung memproses, dan tidak menunggu terlalu lama.

Coba untuk berselancar di dunia internet, lihat dan rasakan perubahannya.

Jika komputer kalian bermasalah, saya juga mempunyai tips untuk Membuat Komputer Menjadi Cepat.

Semoga Bermanfaat ^_^

14 Komentar :

Tiyo Harwin mengatakan...

thanks sob infonya dicoba ..

Fuad XP mengatakan...

Sipp sob..dicoba semoga bermanfaat yaa.. :D

Anonim mengatakan...

boleh juga nih artikel. saya izin co-pas. boleh ya?

Anonim mengatakan...

makasih yah kak emang jadi cepet nih ada buktinya saya coba ^^

Fuad-XP mengatakan...

Sipp Sob Thanks atas kunjunganya.. Kalo mau kopas jangan lupa dicamtumkan sumbernya Sob ^^

Anonim mengatakan...

thanks for infonya ^-^

Unknown mengatakan...

tengs mas bro infonya
www.oviaservice.com

Panji Prasetya mengatakan...

kayanya sama aja,, ga ada perbedaannya..
malah kadang ga support ma IDM atau providernya gan admin..

chenlina mengatakan...

chenlina20160608
timberland boots
fitflop sandals
louis vuitton purses
coach outlet
coach outlet
ray ban sunglasses discount
louis vuitton
coach factory outlet
ed hardy clothing
louis vuitton outlet
jordan 13
asics outlet
kate spade
hollister outlet
coach outlet
louis vuitton handbags
kids lebron shoes
michael kors handbags
rolex watches
michael kors handbags
michael kors purses
kobe 10
lebron 13
jordans for sale
michael kors outlet
cheap oakley sunglasses
toms shoes outlet online
jordan retro
air max 90
toms wedges
nike air jordan
nike blazers
coach outlet
running shoes
gucci handbags
christian louboutin outlet
jordan 3 white cenment
celine bags
nike free runs
michael kors outlet
as

Tad D. Riley mengatakan...

Very informative blog. Nice posting. Thanx for sharing.

lenderslists

review for loans

Rewati mengatakan...

So as to locate the best computerized showcasing organization, first, we have to comprehend "what is advanced promoting", "will computerized advertising advantage your business" and answer the inquiry "how would I get more leads for my business?" - which ought to be the reason for any promoting.

Happpytosupport mengatakan...



Email Support

AT&T Email Customer Care Number

Roadrunner Customer Care Number

Verizon Customer Care Number

Yahoo
Email Support


Gmail Customer Care Number

ahmed deraz mengatakan...

خدمات عجمان – بيت العز
شركة تنظيف سجاد فى عجمان
شركات تنظيف المنازل فى عجمان

Digitize Digitally mengatakan...

Great Content, Well Explained.
Keep up the hard work.
Digital Marketing Agency In Rohini

Posting Komentar

Silahkan sisipkan komentar jikalau anda berkunjung atau nyasar ke blog ini. Komentar anda sangat berguna dan berharga untuk menjadikan blog ini menjadi lebih baik. Mohon gunakan kata-kata yang sopan dalam berkomentar. Komentar SPAM, SARA dan sejenisnya tidak akan ditampilkan.

 
Design by Fuad XP | Bloggerized by Fuad XP - Fuad XP Premium | Free Download